top of page
  • Writer's pictureSounds Of Color

Cari Tahu Perbedaan Essense Dan Serum Yuk!


picture from cosmopolitan.co.id

Hi, Beuty Peeps apa kalian mengetahui fungsi dari serum dan essence? Atau kalian menganggap kedua benda itu memiliki fungsi yang sama? Jika belum artikel kali ini aku mau membahas mengenai kedua benda ini girls dan juga membahas mengenai perbedaan dari kedua benda yang disukai oleh kalian, jika penasaran simak terus yuk artikelnya!


Serum dan essence memang memiliki fungsi yang hampir sama yaitu dapat menghaluskan, melembapkan serta meratakan rona kulit wajah. Produk skincare ini juga memiliki tekstur yang sama yaitu cair namun bedanya tekstur essence lebih cair dan ringan ketimbang dengan serum. Meski memiliki signifikasi yang sama, namun keduanya memiliki fungsi yang berbeda lho girls.


picture from sehatq.com

Menurut Rachel Nazarina seorang dokter kulit asal New York membuktikan bahwa essence sendiri berfungsi untuk membantu produk skincare yang akan dipakai selanjutnya gunanya agar skincare yang akan kita gunakan akan lebih menyerap kedalam kulit, essence sendiri juga membantu menenangkan adanya iritasi dikulit, dapat melembabkan dan mencegah adanya penuaan dini.


Sedangkan menurut Dr. Erum menyatakan bahwa serum wajah sendiri bekerja sesuai dengan target yang diatentukan, misalkan kalian memiliki tipe kulit yang kering maka serum yang harus kalian gunakan ini harus sesuai dengan tipe kulit kalian, beda nama beda kegunaanya jadi jangan salah dalam memilih produk ya girls. Banyak sekali yang harus kalian perhatikan dalam membeli kedua produk ini karena kedua produk ini memiliki fungsi yang berbeda didalamnya.

4 views0 comments

Comments


bottom of page